Sekilas mengenai mutu beton,pada dasarnya pengecoran dak harusnya sudah campuran kedap air,baik cor ready mix molen (kita sarankan dengan mutu beton k-300) atau cor manual biasanya dengan perbandingan 1;2;3 (1 semen ; 2 split/batu pecah ; 3 pasir),sehingga walaupun posisi cor dak beton di luar ruangan yang terkena panas matahari dan guyuran air di musim penghujan tidak menjadikan dak beton terpengaruh.
Akan tetapi ada sebagian proses pengecoran mungkin tidak sempurna,sehingga terjadinya keretakan kontruksi atau retak rambut,untuk keretakan kontruksi membutuhkan treatmen khusus,akan tetapi untuk retak rambut bisa diinjeksi beton.
Berbagai macam jenis penyebab kebocoran atap dak:
- retak rambut lantai dak atap beton
- pemasangan dinabol untuk pemasangan alat/antena/blower ac
- renggang pada floordrain atap
- struktur beton yang bergeser
Sehingga sering kami jumpai masalah kebocoran dak beton antara lain:
- kebocoran pada dak jemuran lantai dan area cuci di lantai 2
- kebocoran air pada balkon teras rumah tingkat
- kebocoran air pada atap dak rumah
- kebocoran air pada talang dak rumah
Kami sudah berpengalaman dan berhasil dalam jasa perbaikan dak beton
- perbaikan dak beton sistem sika top
- perbaikan kebocoran dak beton sistem membran bakar
- perbaikan sistem saluran drainase/pipa talang kurang besar


